Sabtu, 17 November 2012

“ILMU MACAN PUTIH” Oleh Ki Wongso Panji Indrajit


http://sabdaleluhur.blogspot.com
Ki Brojolametan

JUMAT, 16 NOV. 2012 – PUSAKA LELUHUR: Ilmu macan putih adalah sejenis ilmu kawibawaan. Orang yang memiliki ilmu ini akan mempunyai kharisma dan kewibawaan yang besar. Jika berbicara suaranya dapat menggetarkan bagi yang mendengarnya sehingga merasa ciut nyalinya. 

Dalam jagad persilatan ilmu macan putih sudah sangat dikenal. Ilmu ini akan semakin besar keampuhannya jika digabung dengan jurus-jurus silat harimau. 

Akan tetapi untuk memiliki ilmu macan putih yang menggetarkan ini tidaklah mudah. Diperlukan kemauan yang keras dan keyakinan yang kuat untuk menjalani persyaratan-persyaratannya.

Adapun syarat-syarat untuk memiliki ilmu macan putih adalah sebagai berikut:

1.      Puasa mutih selama 21 hari. Dimulai pada hari Kamis di bulan Syuro.
2.      Puasa sunnah selama 40 hari.
3.     Pati Geni selama 7 malam yang dilanjutkan dengan Ngebleng selama 3 hari 3 malam. 

     Selama menjalani puasa dilarang tidur, dan senantiasa mendekatkan diri kepada Tuhan yang Maha Kuasa.     ( Jika anda merasa tidak kuat dan tidak yakin untuk bisa menjalani persyaratannya, sebaiknya anda jangan mencoba-coba untuk melakukannya karena akan mengancam nyawa anda. Ki Brojo )

Berikut adalah mantra aji ilmu macan putih:

“Bismillahirohmanirrohim”
Gelap songo, gelap suaraku sewu
Macan putih ing dadaku
Manggereng-nggreng
Ngeleburno ilmu tan ireng
Yo, aku macaning Allah
La illaha illallah Mukammad Rasul Allah 

2 komentar:

  1. semoga bermanfaat ya, monggo mampir di www.dayapramana.com dan www.mbahlan.com

    BalasHapus
  2. Gemblengan mataram agung:0815 6766 2467.Call.

    BalasHapus